Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021

JALAN BERBAKTI MELALUI PUISI

Gambar
Resensi Buku JALAN BERBAKTI MELALUI PUISI Judul        :Antologi Puisi IBU KITA IDOLA Penulis     : Pemuisi Sastra Pinggiran Editor     : Tim Sastra Pinggiran Penerbit   : Satria Publisher , Banyumas Catakan   : Pertama Tahun 2021 Tebal       : 200 Hlm.   Semua pemuisi yang tergabung dalam antologi puisi Ibu Kita Idola (IKI), tim pengepul karya dan segenap pemilik daya yang berperan dalam proses terbit hingga buku ini sampai di sanding Anda, niscaya terlahir dari rakhim seorang ibu. Tuhan mewajibkan hambanya agar berbakti kepada kedua orang tua, terutama kepada ibu. Atas kemurahan-Nya pula kita diberikan banyak jalan lapang dan mudah yang dapat dilalui sebagai langkah kebaktian kepada ibu. Jika menulis puisi dapat dijadikan sarana salah satunya, maka tidak serta merta para hamba harus menjadi penyair terlebih dulu agar bisa menempuh jalan meraih keridhoan Tuhan atau kebaktian melalui puisi. Terbitnya buku antologi IKI telah membuktikan itu.   Menurut Mas guru Tr